Volunteer Radio Buku

Sejak tahun 2014 Radio Buku mengadakan kegiatan volunteer dan sudah menghasilkan 7 Angkatan. Kegiatan ini berupa pelatihan dan pengembangan keterampilan  di bidan literasi untuk pesertanya. Beberapa kegiatan yang menjadi inti kevolunteeran ini adalah pembuatan produk audio, pengarsipan, penulisan esai, serta pengelolaan perpustakaan dan komunitas.

Perkembangan kelas dan dokumentasi kelas ke-8, bisa dilihat di sini.

Karya Volunteer

Selama proses volunteer, Radio Buku menghasilkan 5 buku hasil tulisan para peserta. Seri “Aku & Buku” bisa kamu miliki dengan membelinya lewat warungarsip.co lho!

Testimoni