Day: December 18, 2012

  • Sastra Indie Bentuk Perlawanan Pada Hegemoni Penerbit Besar

    Sastra indie (independen) merupakan bentuk perlawanan atas hegemoni penerbit dan didasarkan semangat melawan arus. Sastrawan Ibnu Wahyudi mengungkapkan hal ini dalam diskusi sastra indie di kampus Universitas Multimedia Nusantara (UMN) Tangerang, Senin. Diskusi yang dipandu Adhi Kusumaputra ini menghadirkan juga sastrawan Binhad Nurrohmat dan dosen UMN R Masri Sareb Putra. Beberapa penyair Tangerang hadir antara […]