Day: November 14, 2012

  • Yuk, Berbincang dengan Seno Gumira Ajidarma!

    Jakarta – Beberapa waktu lalu, sastrawan Seno Gumira Ajidarma (SGA) menjadi berita karena menolak penghargaan Ahmad Bakrie Awards 2012. Ia membuat pernyataan resmi, namun tak menjelaskan alasan penolakan tersebut. Bagi Anda yang masih penasaran, bisa menemuinya secara langsung untuk bertanya. Termasuk, tentu saja menanyakan hal-hal yang berkaitan dengan proses kreatif dan karya-karyanya selama ini. SGA […]

  • Mulai Hari Ini, Wartawan Wajib Isi Buku Tamu di Gubernuran

    JAKARTA – Kebijakan yang dirasa cukup aneh bagi kalangan media diterapkan oleh Pemprov DKI hari ini. Wartawan yang bertugas meliput di Balai Kota diwajibkan mengisi buku tamu. Hal ini jelas kontras sekali saat masa pemerintahan gubernur DKI Sutiyoso dan Fauzi Bowo dimana wartawan yang bertugas di Balai Kota bebas keluar masuk ruang Balairung, baik itu […]

  • 500 Pustakawan Nasional Kongres di Palembang

    Palembang – Ratusan pustakawan nasional akan menggelar Kongres Pustakawan Nasional se-Indonesia yang ke-XII di Palembang, Sumatera Selatan pada 27 – 30 November 2012. “Ratusan pustakawan itu terdiri dari pustakawan kabupaten/kota, provinsi, perguruan tinggi juga pondok-pondok pesantren,” kata Ketua Umum Ikatan Pustakawan Indonesia (IPI), Supryanto, Selasa 13 November 2012. Selain kongres, ia menambahkan, ada juga pameran […]